Bank sentral Korea Selatan tetap mempertahankan suku bunga stabil selama 5 bulan
Oleh Tim Editorial ChemOrbis - content@chemorbis.com
Menurut laporan media, bank sentral Korea Selatan, Bank of Korea (BOK) tetap mempertahankan suku bunga mereka pada 1.25% untuk lima bulan berturut-turut pada hari Jumat karena meningkatnya ketidakpastian global dan skandal politik Presiden Park Geun-hye. Banyak analis yang memprediksi bahwa suku bunga tetap akan bertahan tanpa perubahan menurut survei yang dilakukan oleh Reuters.
Dilaporkan juga bahwa hasil pemilihan presiden AS akan berisiko terhadap perekonomian Korea dalam jangka waktu panjang. Gubernur BOK Lee Ju-yeol menginstruksikan untuk kenaikkan suku bunga di bulan Desember. Namun, beliau masih berada di bawah tekanan untuk memprediksi kebijakan AS apakah yang akan diberlakukan mulai saat ini.
Lee mengatakan bahwa penurunan lebih lanjut masih mungkin terjadi meskipun ditengah kebijakan moneter akomodatif saat ini. Beliau juga menegaskan bahwa kenaikkan suku bunga dibutuhkan karena melemahnya mata uang won.
Para ekonom ANZ memperkirakan bahwa BOK akan menurunkan suku bunga sekitar 25 basis poin untuk kuartal pertama tahun depan. Mereka juga mengatakan bahwa efek dari penurunan suku bunga akan menurun apabila pemerintah tidak mengatur reformasi struktural.
Dilaporkan juga bahwa hasil pemilihan presiden AS akan berisiko terhadap perekonomian Korea dalam jangka waktu panjang. Gubernur BOK Lee Ju-yeol menginstruksikan untuk kenaikkan suku bunga di bulan Desember. Namun, beliau masih berada di bawah tekanan untuk memprediksi kebijakan AS apakah yang akan diberlakukan mulai saat ini.
Lee mengatakan bahwa penurunan lebih lanjut masih mungkin terjadi meskipun ditengah kebijakan moneter akomodatif saat ini. Beliau juga menegaskan bahwa kenaikkan suku bunga dibutuhkan karena melemahnya mata uang won.
Para ekonom ANZ memperkirakan bahwa BOK akan menurunkan suku bunga sekitar 25 basis poin untuk kuartal pertama tahun depan. Mereka juga mengatakan bahwa efek dari penurunan suku bunga akan menurun apabila pemerintah tidak mengatur reformasi struktural.
Lebih banyak berita plastik
Harga resin plastik (PP, LDPE, LLDPE ,HDPE, PVC, GPS; HIPS, PET, ABS), tren pasar polimer, dan lainnya- PVC tertinggal dari tren kenaikan harga pada Januari di pasar polimer Turki
- Harga botol PET berada pada kisaran terendah lebih dari setahun di Eropa; Februari menandakan penguatan
- Pelaku PP, PE di Tiongkok, Asia Tenggara bahas prospek pasca-CNY
- Pasar ABS Asia hadapi penurunan baru karena permintaan lemah berlanjut hingga Januari
- Pasar PE Tiongkok melemah karena permintaan yang melemah dan penurunan harga berjangka
- Para penjual PP dan PE global mendekati Turki dengan kenaikan harga pada Januari
- Pasar PP dan PE Eropa mengawali tahun 2025 dengan kondisi stabil hingga sedikit menguat
- Pasar spot stirena global mengawali tahun 2025 dengan jalur yang berbeda
- Tahun baru diawali dengan tren beragam di pasar PVC Tiongkok
- Tiongkok menunda pembangunan PP dan PE karena rencana ekspansi menemui hambatan